iKaraoke TunePrompter memungkinkan Anda menyelaraskan lirik lagu secara manual dengan suara sang penyanyi. Anda bisa mendengarkan melodi menggunakan pengeras suara atau pelantang suara.
Tentu saja, Anda harus mencari sendiri lirik yang ada dan merekatkannya di bidang yang sesuai. Anda dapat mencari lirik dari antarmuka program ini.
Iklan
Langkah selanjutnya adalah menyelaraskan lirik dengan menggunakan spasi. Setiap Anda mendengar suatu kata, tekan bilah spasi untuk menetapkan waktu pemutarannya.
Setelah proses penyelarasan selesai, Anda dapat mengekspor hasilnya ke video dan menontonnya lewat komputer, iPod, atau AppleTV.
Komentar
Belum ada opini mengenai iKaraoke TunePrompter. Jadilah yang pertama! Komentar